Penamaan Baru Gedung Telkom University Arif Setiawan, October 13, 2014September 13, 2020 Mungkin akhir-akhir ini bagi seorang alumni STT Telkom, IT Telkom dan atau Telkom University yang melihat gedung kampus akan sedikit merasa aneh jika berkunjung, terutama dengan beberapa petunjuk arah gedung yang ada sekarang. Ada apa gerangan? Ternyata nama-nama gedungnya sekarang sudah baru. Walaupun masih ada label lamanya, tapi tadinya gedung yang namanya hanya menggunakan alfabet A – P, kini namanya sudah jadi nama-nama pulau terluar di Indonesia. Menurut saya ini idenya bagus, untuk mengenalkan pulau-pulau yang jarang dikenal di Indonesia, tapi penggunaannya kurang pas. Mengapa? Karena nama pulaunya agak lumayan susah diingat, bukannya mempermudah untuk mencari gedungnya nantinya malah jadi bingung. Coba aja tanya satpam kalau ke kampus dan tanya nama gedung itu, kayaknya satpam pun ga bakal langsung hafal nama-nama baru gedung itu atau malah ikut bingung juga, haha. Menurut saya si lebih pas jika suatu blok fakultas atau kompleks gedung jika ingin mengenalkan Indonesia pakai nama provinsi saja yang lebih mudah diingat, barulah kemudian bangunan kecil atau ruang-ruang khususnya menggunakan nama pulau atau istilah-istilah khas dari provinsi tersebut. Lebih enak ga si? Gimana menurut kalian? hehe. Coba lihat dulu daftar nama baru gedung-gedung di kampus Telkom University. No.Kelompok GedungNama SebelumnyaNama Baru00RektoratGedung Learning CenterGedung BangkitGedung L – Perkantoran AdministrasiGedung LingianGedung G – PascasarjanaGedung Panehan01Fakultas Teknik ElektroGedung NGedung BarungGedung OGedung ArarkulaGedung PGedung Deli02Fakultas Rekayasa IndustriGedung CGedung KarangGedung Lab Proses ManufakturingGedung Mangudu03Fakultas InformatikaGedung DGedung PanambulaiGedung EGedung Kultubai UtaraGedung FGedung Kultubai Selatan04Fakultas Ekonomi dan BisnisGedung FEB-CGedung MiossuGedung FEB-DGedung MaratuaGedung Kampus GerlongGedung MaroreGedung R 6 GerlongGedung MiangasGedung R 7 GerlongGedung MarampitGedung R 11 GerlongGedung MangkaiGedung Dekanat FEBGedung Manterawu05Fakultas Komunikasi dan BisnisGedung FKB-AGedung KawalusuGedung FKB-BGedung Intata06Fakultas Industri KreatifGedung Fakultas Industri KreatifGedung Sebatik07Fakultas Ilmu TerapanGedung Fakultas Ilmu TerapanGedung SelaruKUGedung Kuliah UmumGrha Wiyata Cacuk Sudarijanto-AGrha Wiyata Cacuk Sudarijanto-AGrha Wiyata Cacuk Sudarijanto-BGrha Wiyata Cacuk Sudarijanto-BGedung Kuliah Umum 10 lantaiGedung Tokong NanasMasjid Syamsul UlumMasjid Syamsul UlumFFasilitas UmumGedung Bisnis CenterGedung AlorGedung Student CenterGedung KaraweiraHAula Umum (Hall)Gedung H (Gedung Serba Guna)Gedung PelampongGedung K (Auditorium)Gedung DamarAAsrama PutraGedung Asrama Putra 1Gedung LaagGedung Asrama Putra 2Gedung LaratGedung Asrama Putra 3Gedung LetiGedung Asrama Putra 4Gedung LikiGedung Asrama Putra 5Gedung LingianGedung Asrama Putra 6Gedung LiranGedung Asrama Putra 7Gedung SambitGedung Asrama Putra 8Gedung SebetulGedung Asrama Putra 9Gedung SekatungGedung Asrama Putra 10Gedung SekelBAsrama PutriGedung Asrama Putri 1Gedung DanaGedung Asrama Putri 2Gedung DonaGedung Asrama Putri 3Gedung EngganoGedung Asrama Putri 4Gedung EnuGedung Asrama Putri 5Gedung FaniGedung Asrama Putri 6Gedung FanildoTPBandung Techno ParkGedung Utama BTPGedung Batek Sumber : BAA Telkom University → 4149 readers Related Random CollegeTelkom University